Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang) oleh mira
Inilah resep cara membuat Cakalang Asap Suwir (pedas sedang). Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang) yang dishare oleh mira bisa disajikan .
Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang)
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 potong cakalang asap ukuran sedang (kira2 total 1kg)
- 10 lembar daun jeruk purut, ada yg dipotong tipis,ada yg utuh
- 1 lembar daun pandan, iris tipis
- 2 batang daun bawang, iris kasar
- 5 buah rawit setan, iris kasar
- 7 buah rawit ijo, iris kasar
- 4 sdm Minyak, kalau suka yg oily bisa ditambah
- 2,5 sdt garam
- 2 sdt gula pasir
- Haluskan :
- 5 buah cabai merah besar buang biji
- Kalau mau lebih pedas, jgn buang bijinya atau ganti cabe keritin
- 3 buah cabai merah utuh
- 2 batang serai
- 8 siung bawang merah
- 6 siung bawang putih kating
- 2 ruas jari jahe
- 2 ruas jari kunyit
Cara Membuat
- Potong 3 ikan cakalang asap, goreng sebentar
- Suwir kasar ikan
- Siapkan bumbu halus
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga wangi, masukkan daun jeruk, daun pandan dan garam gula
- Setelah tercampur, masukkan ikan yang sudah disuwir. Aduk rata sambil tes rasa. Apabila dirasa kurang asin, bisa ditambahkan lagi garam.
- Setelah rasa pas, masukkan daun bawang dan irisan cabe rawit. Setelah layu, matikan api.
Itulah Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang), Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cakalang Asap Suwir (pedas sedang) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/12/resep-cakalang-asap-suwir-pedas-sedang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.