Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum Karya Diah Yulianti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum Karya Diah Yulianti
  • Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum oleh Diah Yulianti

    Berikut ini adalah resep cara membuat Somay ayam saos ala-ala dimsum. Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum yang ditulis Diah Yulianti bisa jadi 2 porsi.



    resep Somay ayam saos ala-ala dimsum


    Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 10 lembar kulit gyoza bulat
    2. 25 gram wortel, diparut untuk taburan
    3. Bahan isi :
    4. 200 gram ayam giling
    5. 2 siung bawang putih, dihaluskan
    6. 2 sendok makan tepung sagu
    7. 2 putih telur
    8. 1 batang daun bawang, diiris halus
    9. 1/2 sendok teh garam
    10. 1/4 sendok teh merica bubuk
    11. 1/2 sendok teh minyak wijen

    Langkah

    1. Aduk rata ayam, bawang putih, putih telur, daun bawang, garam, merica bubuk, minyak wijen. Banting-banting. Tambahkan tepung sagu. Aduk rata.

    2. Ambil selembar kulit gyoza. Beri isi. Lipat – lipat sisinya. Oles dengan air. Tabur dengan wortel. Saya mencetak somay dengan cetakan kue talam, supaya lebih kokoh.

    3. Kukus 25 menit sampai matang.

    4. Sajikan dengan saos ala-ala dimsum




    Itulah Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum Karya Diah Yulianti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Somay ayam saos ala-ala dimsum Karya Diah Yulianti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/12/resep-somay-ayam-saos-ala-ala-dimsum.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.