Resep Bakmi ayam jamur oleh TinTanz Kitchen (Agustin_Tan)
Berikut ini cara membuat Bakmi ayam jamur. Resep Bakmi ayam jamur yang ditulis TinTanz Kitchen (Agustin_Tan) bisa menjadi .
Resep Bakmi ayam jamur
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bgks mie telor
- isian :
- 1/2 kg ayam (potong dadu)
- 1/4 kg jamur tiram (potong dadu)
- 3 bh bawang putih
- 5 bh bawang merah
- 1 sdt bumbu ngohiong siap pakai
- 4 sdm kecap manis
- secukupnya garam, gula pasir, micin
- 150 ml minyak gr
- 100 gr lemak ayam
Langkah
-
Buat minyak: panaskan 150ml minyak gr lalu masukan lemak ayam goreng sampai lemak ayam kering. Angkat lemak ayamnya lalu masukan bawang merah, bawang putih goreng sampai kuning. Saring minyaknya.
-
Buat daging: ambil 4sdm minyak gr bawang tadi dan bawangnya jg lalu tumis ayam dan jamur. Masukan semua bumbu dan air masak sampai air menyusut.
-
Sajian. Rebus mie. Dimangkok beri 2sdm minyak ayam, 1sdm kecap asin. Setelah mie matang aduk dimangkok. Beri ayam dan daun bawang, saos dan sambal. Dah siaaap...
Demikianlah Resep Bakmi ayam jamur, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bakmi ayam jamur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakmi ayam jamur Dari TinTanz Kitchen (Agustin_Tan) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakmi ayam jamur Dari TinTanz Kitchen (Agustin_Tan) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/01/resep-bakmi-ayam-jamur-dari-tintanz.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.