Resep Cumi tongkol asam pedas manis oleh Jejeshm
Berikut ini resep cara membuat Cumi tongkol asam pedas manis. Resep Cumi tongkol asam pedas manis yang ditulis Jejeshm bisa disajikan .
Resep Cumi tongkol asam pedas manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor tongkol potong 3 bagian
- 1/2 kg Cumi
- 1/4 bagian nenas
- 10 Cabe rawit merah
- 8 cabe rawit hijau
- 1 tomat hijau
- 1 biji kemiri
- 2 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 btg daun bawang
- Minyak goreng
Langkah
Cuci tongkol beserta cumi sampai bersih sampai bau amis tidak ada lagi
Setelah dicuci ungkap tongkol dan cumi sampai lembut, setelah lembut goreng tongkol sampai keemasan dan cumi cukup setengah kering saja
Sementara menggoreng haluskan bumbu seperti cabe rawit hijau, cabe rawit merah, bawang putih, bawang merah, tomat hijau dan kemiri. Rajang daun bawang, kupas dan potong nenas kecil2 sesuai selera
Setelah bumbu dan bahan selesai angkat cumi dan tongkol yng sedang digoreng tadi dan tiriskan
Tumis bumbu halus sampai wangi setelah wangi lalu nenas daun bawang, tambah garam dan sedikit lada
Setelah bumbu benar2 masak dan tidak bau lango masukkan cumi beserta tongkol tadi sambil sedikit rasa masakan anda
Setelah bumbu meresap ke cumi dan tongkol tersebut Cumi tongkol asam pedas manis pun siap disajikan dan disantap bersama keluarga anda
Selamat mencoba :)
Demikianlah Resep Cumi tongkol asam pedas manis, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cumi tongkol asam pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi tongkol asam pedas manis Karya Jejeshm diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi tongkol asam pedas manis Karya Jejeshm dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/01/resep-cumi-tongkol-asam-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.