Resep Gudeg Nangka Sederhana oleh Atin Wijayanti
Inilah cara membuat Gudeg Nangka Sederhana. Resep Gudeg Nangka Sederhana yang dibuat oleh Atin Wijayanti bisa disajikan .
Resep Gudeg Nangka Sederhana
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg nangka muda
- 1 ons kacang tolo / kacang dadap rendam semalaman
- Air kelapa dari 2 butir kelapa
- Bumbu :
- 6 bawang merah
- 4 bawang putih
- 2 sdt ketumbar
- 2 ruas lengkuas geprek
- 3 daun salam
- 3 sdt garam
- 1 keping gula merah
- 1 royco sapi
- 15 buah cabe rawit oren utuh
Cara Membuat
- Rendam kacang tolo semalaman
- Potong dan cuci nangka.
- Haluskan bumbu.
- Masukkan semua bahan ke panci presto.
- Rebus di panci presto. Tunggu hingga 50 menit, dhitung sejak panci berbunyi. (Waspada ya...jangan sampai panci presto gosong, jika ragu air kelapanya habis atau belum, bisa di rebus menggunakan panci presto selama 30 menit saja.... tunggu hingga uap habis....kemudian buka tutup panci prestonya... dan rebus kembali dg tutup dibuka...)
- Matikan api. Diamkan didalam panci hingga gudeg dingin atau hangat.
- Gudeng sederhana siap dihidangkan bersama nasi hangat dan sambel.... saya suka pakai sambel matah. Tinggal iris iris dan tidak repot nguleg ??
- Semoga bermanfaat.....
- Note ? : difoto terlihat banyak kacangnya..... krn blm sempat difoto gudeg sdh hampir habis untuk makan siang.....
Itulah tadi Resep Gudeg Nangka Sederhana, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gudeg Nangka Sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gudeg Nangka Sederhana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gudeg Nangka Sederhana dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/01/resep-gudeg-nangka-sederhana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.