Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna) oleh Anggiana Puspa Dewi
Berikut ini adalah resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna). Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna) yang ditulis Anggiana Puspa Dewi cukup untuk 2 porsi.
Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna)
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- Bahan Dadar Telur :
- 3 butir telur
- 1 btg daun bawang (iris tipis)
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sachet penyedap rasa ayam (bila suka)
- 1/2 sdt merica bubuk
- Bahan Topping :
- 1/2 Tuna Kaleng
- Segenggam bayam (cincang kasar)
- 1/2 block keju Quickmelt (potong kecil/parut)
- Minyak untuk menggoreng
Langkah
-
Campurkan bahan dadar telur. Tuangkan ke dalam wajan anti lengket yg sudah dipanaskan dan diberi minyak, masak dengan api kecil
-
taburkan topping yang sudah disediakan secara merata. setelah bagian bawah telur kuning kecoklatan, lipat menjadi setengah lingkaran. bulak balik omelette hingga matang dan keju meleleh.
-
Angkat kemudian bagi dua, sajikan dengan nasi hangat, saus tomat dan saus sambal botol :D Happy Cooking !!!
Demikianlah Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna) By Anggiana Puspa Dewi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Omelette Baketu (Bayam Keju Tuna) By Anggiana Puspa Dewi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/01/resep-omelette-baketu-bayam-keju-tuna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.