Resep Donat tanpa telur oleh Dini Nur
Berikut ini cara memasak Donat tanpa telur. Resep Donat tanpa telur yang dishare oleh Dini Nur dapat disajikan .
Resep Donat tanpa telur
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 sdm tepung terigu
- 2 sdm gula pasir
- 1 sdt ragi instan
- 1 sdt sp
- secukupnya air es
- 1/2 sdt garam
- 1 sdm margarin
- 1 sdm susu bubuk
Cara Membuat
-
Campur tepung terigu, susu bubuk, gula pasir, ragi instan, sp, dan air es. Aduk menggunakan mixer dengan beater spiral sampai setengah kalis
-
Tambahkan garam dan margarin. Aduk kembali sampai kalis. Rounding dan istirahatkan kurleb 1 jam
-
Kempis kan adonan. Cetak adonan menggunakan cetakan donat sampai habis. Istirahatkan kembali kurleb 1 jam.
-
Goreng dengan minyak banyak dan api sedang hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan. Tunggu dingin dan beri toping sesuai selera.
Demikianlah tadi Resep Donat tanpa telur, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Donat tanpa telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat tanpa telur Kiriman dari Dini Nur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat tanpa telur Kiriman dari Dini Nur dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/02/resep-donat-tanpa-telur-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.