Resep Macaroni Panggang oleh Malvin (YamminyAlifBaTa)
Berikut ini cara memasak Macaroni Panggang. Resep Macaroni Panggang yang ditulis Malvin (YamminyAlifBaTa) cukup untuk .
Resep Macaroni Panggang
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr macaroni
- 700 ml air (aku secukupnya untuk merebus makaroni)
- Untuk isinya:
- 2 sdm butter
- 1 buah bawang bombay
- 2 bh bawang putih, cincang (tambahan)
- 3 kuntum brokoli (tambahan)
- 1 buah wortel, serut/potong dadu
- 2 lembar smoke beef (skip)
- 3 bh sosis (tambahan aku)
- 50 gr daging cincang
- 120 gr keju parut (buat daleman/taburan)
- 300 ml susu cair
- 2 butir telur
- Secukupnya garam, gula, dan lada bubuk (2 ml, 3 ml, 1 ml)
- 2 ml royko ayam
- Taburannya:
- Keju parut & oregano
Cara Membuat
- Siapkan bahan2nya, makaroninya direbus terlebih dahulu dgn 1/2 sdt garam dan 1 sdm minyak sayur biar tdk nempel
- Tumis bawang putih dan bawang bombay smpai harum kemudian daging gilingnya dan juga sosis
- Masukkan sayurannya kemudian susu dan telor yg sudah dijadikan satu, masukkan garam, pala dan lada lalu aduk dan tes rasa, angkat
- Tuang ke dalam wadah atau pingan anti pecah, taburi keju parut dan oreganonya
- Oven disuhu 180 atau tergantung oven masing2 sampai matang dan atasnya berubah kekuningan, angkat dan diamkan dahulu, sajikan
- Update tgl 25 sep 18, tdk pakai daging giling tetep enak alhamdulillah
Itulah tadi Resep Macaroni Panggang, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Macaroni Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Macaroni Panggang diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Macaroni Panggang dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/02/resep-macaroni-panggang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.