Resep Roti tawar kering kenari oleh Lilis Suryani
Inilah resep masakan Roti tawar kering kenari. Resep Roti tawar kering kenari yang ditulis Lilis Suryani dapat disajikan 4 porsi.
Resep Roti tawar kering kenari
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 4 lembar roti tawar
- secukupnya mentega
- sesuai selera gula pasir
- sesuai selera kacang kenari
- sesuai selera selai cokelat
Langkah
-
Oles roti tawar dengan mentega di bagian atas dan bawah. Taburi roti dengan gula pasir dan kacang kenari. Untukb2 lembar roti lainnya dioles dengan mentega..selai cokelat..taburi dengan kacang kenari. Oven selama 20 menit pada suhu 160 derajat. Keluarkan roti dari oven...susun dalam piring saji. Jadi deh roti tawar kering yang renyah dengan kacang kenari yang kriuk...hm..cocok dimakan sore2 sambil minum kopi atau teh
Demikianlah Resep Roti tawar kering kenari, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Roti tawar kering kenari diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti tawar kering kenari Karya Lilis Suryani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti tawar kering kenari Karya Lilis Suryani dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/02/resep-roti-tawar-kering-kenari-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.