Resep Cipuk Aci Kurupuk

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cipuk Aci Kurupuk
  • Resep Cipuk Aci Kurupuk oleh Iskan Detia

    Berikut ini cara memasak Cipuk Aci Kurupuk. Resep Cipuk Aci Kurupuk yang dibuat oleh Iskan Detia dapat disajikan 12 potong +-.



    gambar untuk cara membuat Cipuk Aci Kurupuk


    Resep Cipuk Aci Kurupuk


    Porsi: 12 potong +-

    Bahan-bahan

    1. 125 gram kerupuk bawang, semakin warna-warni semakin bagus
    2. 100 gram aci/tapioka/sagu
    3. 3 butir bawang merah
    4. 2 butir bawang putih
    5. 1 ruas kencur
    6. secukupnya Air untuk merebus
    7. secukupnya Air untuk adonan cipuk
    8. secukupnya Garam
    9. secukupnya Penyedap rasa

    Cara Membuat

    1. Siapkan ulekan, ulek bawang merah, bawang putih dan kencur sampai halus.
    2. Rebus air lalu setelah matang matikan apinya.
    3. Masukan kerupuk kedalam air panas tadi, tunggu sampai mengembang.
    4. Ambil wadah masukan kerupuk yang sudah ditiriskan, masukan bumbu ulek, lalu masukan aci, aduk-aduk.
    5. Tambahkan air sedikit-sedikit sampai adonannya tercampur rata dan cukup kental. Masukam garam dan penyedap, tes rasa.
    6. Lalu kukus sampai matang, setelah matang keluarkan dari kukusan lalu tunggu sampai dingin, potong-potong.
    7. Siap untuk digoreng.



    Demikianlah tadi Resep Cipuk Aci Kurupuk, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cipuk Aci Kurupuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cipuk Aci Kurupuk diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cipuk Aci Kurupuk dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/03/resep-cipuk-aci-kurupuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.