Resep Dango Mochi warna warni???? oleh Greg Dhian Permana Adhijanti
Dibawah ini adalah resep masakan Dango Mochi warna warni????. Resep Dango Mochi warna warni???? yang dibuat oleh Greg Dhian Permana Adhijanti dapat disajikan .
Resep Dango Mochi warna warni????
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr tepung ketan
- 100 gr tepung beras
- 5-6 sdm gula pasir atau sesuaikan selera manisnya
- 1/2 sdt garam
- 90 ml air
- secukupnya pewarna pink & hijau
- secukupnya tusuk sate
- secukupnya air utk merebus
Langkah
-
Didihkan air secukupnya utk merebus dango dengan api sedang.
-
Campur tepung ketan, tepung beras, gula & garam, aduk rata.
-
Tuangkan air ke dalam campuran tepung sedikit2 sambil diuleni sampai kalis/bisa dipulung. Jika adonan terlalu lembek...tambahkan tepung ketan sedikit2 hingga adonan mudah dibentuk. Lebih baik adonan agak keras agar saat direbus...bentuk dango bulatnya bagus.
-
Bagi adonan menjadi 3 bagian. 1 bagian biarkan berwarna putih, 1 bagian beri pewarna pink & 1 bagian lagi beri pewarna hijau. Bentuk bulatan2 sebesar bola bekel (pada tahu nggak ya bola bekel, kayaknya sekarang dah ga ada??)
-
Rebus dango bergantian masing2 warna. Tunggu hingga dango terapung, lalu angkat, tiriskan.
-
Jika semua dango sudah selesai direbus, tusuk dengan tusukan sate @3 warna. Sajikan.
Demikianlah Resep Dango Mochi warna warni????, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Dango Mochi warna warni???? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dango Mochi warna warni???? Karya Greg Dhian Permana Adhijanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dango Mochi warna warni???? Karya Greg Dhian Permana Adhijanti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/03/resep-dango-mochi-warna-warni-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.