Resep Lodeh Manisa anak anak oleh Rumah QiDhi
Berikut ini adalah cara memasak Lodeh Manisa anak anak. Resep Lodeh Manisa anak anak yang dishare oleh Rumah QiDhi bisa disajikan .
Resep Lodeh Manisa anak anak
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 biji sayur manisa utuh dirajang memanjang
- 1/2 buah wortel, potong dadu mini
- 1 jagung utuh, di pipil
- 3 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 2 cm kencur
- 1 sdt ketumbar bubuk
- 1/4 sdt kunyit bubuk
- 3 lbr daun jeruk purut
- 1 lbr daun salam
- 1/2 gelas santan bening atau sesuai selera
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
Langkah
-
Uleg halus, bawang putih, bawang merah, ketumbar, kunyit, kencur. Tumis dg daun salam.dan daun jeruk.purut
-
Masukkan manisa rajang, wortel, jagung pipil dalam tumisan sampai agak.layu
-
Masukkan 1 gelas air bersih, dan biarkan setengah mendidih
-
Masukkan pelan2 santan,
-
Tambahkan gula, garam sesuai selera,.. incip
-
Tunggu hingga matang, diamkan, sajikan
-
Untuk bekal anak anak tadi pagi, dengan ayam goreng suwir dan tahu kriukk
Itulah Resep Lodeh Manisa anak anak, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Lodeh Manisa anak anak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lodeh Manisa anak anak By Rumah QiDhi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lodeh Manisa anak anak By Rumah QiDhi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/03/resep-lodeh-manisa-anak-anak-by-rumah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.