Resep Bakso tahu ikan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakso tahu ikan
  • Resep Bakso tahu ikan oleh TinTanz Kitchen (Agustin_Tan)

    Berikut ini adalah cara membuat Bakso tahu ikan. Resep Bakso tahu ikan yang dishare oleh TinTanz Kitchen (Agustin_Tan) cukup untuk .



    resep masakan Bakso tahu ikan


    Resep Bakso tahu ikan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 30 bh tahu putih
    2. 1/2 kg daging ikan
    3. 3 bh bawang merah
    4. 3 bh bawang putih
    5. 1 sdm garam
    6. 1 sdm gula pasir
    7. sejumput micin
    8. 1 bh worter cincang
    9. 100 ml air es
    10. 2 sdm sagu

    Cara Membuat

    1. Goreng tahu la?u buat lubang dan ambil isi tahunya.
    2. Masukan ikan dan bawang dlm food procesor giling sampai halus.
    3. Tuang dlm baskom lalu beri bumbu, air, lalu uleni sampai rata. Tambahkan wortel dan isi tahu. Aduk rata. Terakhir masukan sagu. Aduk rata.
    4. Ambil tahu lalu isi dg adonan ikan. Lalu rebus sampai matang.
    5. Setelah dingin bisa disimpan difreezer. Sy jdnya 20bh bakso tahu (krn cm ada tahunya 20bh aja??) dan bakso bulat sisa isiannya 14bh. Enak, sehat n tanpa pengawet, dijamin aman buat anak2..



    Demikianlah Resep Bakso tahu ikan, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bakso tahu ikan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso tahu ikan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bakso tahu ikan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-bakso-tahu-ikan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.