Resep Balado terong hijau Oleh Gita Satya Ananda

Resep Balado terong hijau oleh Gita Satya Ananda

Berikut ini adalah resep memasak Balado terong hijau. Resep Balado terong hijau yang dishare oleh Gita Satya Ananda cukup untuk .



resep masakan Balado terong hijau

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Balado terong hijau Oleh Gita Satya Ananda


  • Resep Balado terong hijau


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 buah terong ukuran sedang
    2. 1 buah tomat kecil
    3. 3 buah cabe merah besar
    4. 5 buah cabe rawit
    5. 4 siung bawang merah
    6. 3 siung bawang putih
    7. secukupnyaa garam
    8. secukupnya gula
    9. 2 lembar daun jeruk

    Langkah

    1. Cuci terong.lalu tiriskan. kupas sedikit2 kulit terong.

    2. Goreng sampai matang (kecoklatan)

    3. Bumbu2 kecuali gula dan garam bisa diulek mentah, bisa dikukus bisa digoreng setengah matang dl.

    4. Kalau sy dikukus.

    5. Setelah bumbu lembek diulek.

    6. Tumis bumbu dengan minyak agak banyak, tmbhkan gula garam dan daun jeruk. aduk rata. koreksi rasa pedas manis gurih.

    7. Jika sudah harum masukkan terong. aduk rata. masak sampai bumbu matang. angkat dan sajikan.




    Demikianlah Resep Balado terong hijau, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Balado terong hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado terong hijau Oleh Gita Satya Ananda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Balado terong hijau Oleh Gita Satya Ananda dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-balado-terong-hijau-oleh-gita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    Related Posts :