Resep Bolu tape singkong oleh Juwita Sari
Berikut ini resep Bolu tape singkong. Resep Bolu tape singkong yang dibuat oleh Juwita Sari dapat disajikan 6 orang.
Resep Bolu tape singkong
Porsi: 6 orang
Bahan-bahan
- 250 gram tepung terigu
- 4 butir telur
- 250 gram gula pasir
- 1 sdt baking soda
- 1 sdt pelembut kue
- 250 gram margarin
- 200 gram tape singkong
- hiasan:
- batang coklat
- keju
- taburan
- ceri
Langkah
-
Mixer telur,gula,pelembut,baking soda dan margarin sampai mengembang
-
Jika sudah mengembang lalu masukan terigu sampai rata
-
Dan masukan tape singkong sedikit demi sedikit hingga tercampur d usahakan kecepatan tinggi
-
Siapkan loyang beri olesan margarin dan taburkan sedikit tepung hingga merata agar tidak lengket
-
Masukan adonan k loyang ratakan. Saya pakai oven manual kira-kira 45 menit.
-
Untuk hiasan saya memakai coklat batang yg di campur margarin dan gula halus lalu cairkan dan keju
Demikianlah Resep Bolu tape singkong, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu tape singkong diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu tape singkong By Juwita Sari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu tape singkong By Juwita Sari dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-bolu-tape-singkong-by-juwita-sari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.