Resep Jamur krispy

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Jamur krispy
  • Resep Jamur krispy oleh Adef Ahsaniyan

    Berikut ini adalah cara memasak Jamur krispy. Resep Jamur krispy yang ditulis Adef Ahsaniyan cukup untuk 2 orang.



    gambar untuk resep Jamur krispy


    Resep Jamur krispy


    Porsi: 2 orang

    Bahan-bahan

    1. 2 ons jamur tiram
    2. 1 bungkus tepung krispy 75gr saya kob*
    3. 100 gr tepung terigu
    4. secukupnya Air
    5. secukupnya Minyak

    Cara Membuat

    1. Suwir2 jamur dan cuci(hasilnya memang basah jamurnya tapi bersih dari kotoran kalo gga ducuci hasilnya kering memang tapi kita kan gatau itu jamur nempel sama apa aja)
    2. Siapkan bahan adonan pertama, yaitu terigu dicampur air, bikin yg agak kental. Adonan kedua yg kering, siapkan saja tepung krispy dipiring datar.
    3. Celupkan jamur ke adonan pertama yg basah lalu masukan ke adonan keringnya sambil ditekan tekan. Lakukan hingga habis.
    4. Panaskan minyak, goreng jamur hingga kecoklatan. Angkat dan sajikan bersama saos cabe serta mayyonaise.



    Demikianlah Resep Jamur krispy, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Jamur krispy diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jamur krispy diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Jamur krispy dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-jamur-krispy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.