Resep Kue putri salju lembut

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue putri salju lembut
  • Resep Kue putri salju lembut oleh Nani Yulianti

    Inilah resep memasak Kue putri salju lembut. Resep Kue putri salju lembut yang ditulis Nani Yulianti bisa disajikan .



    cara membuat Kue putri salju lembut


    Resep Kue putri salju lembut


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 800 gram tepung kunci biru
    2. 2 kantor roombutter atau 400 gram butter
    3. 2 bungkus blue band
    4. 4 kuning telur
    5. 150 gram gula halus
    6. 1/2 saset susu bubuk
    7. 2 bks vanili
    8. Sedikit garam
    9. Topping
    10. Gula halus warna merah & susu bubuk dancow ayak jd satu
    11. Gula halus warna oren buat taburan

    Cara Membuat

    1. Mix roombutter, blue band, gula halus sampe lembut asal kecampur aja, lalu masukan kuning telur 1 per satu asal mix aja jgn kelamaan bisa meluber adonan nanti pas di oven
    2. Setelah tercampur masukan terigu sedikit sedikit menyesuaikan adonan butter nya utk terigu nya ya..
    3. Setelah kalis bisa di bentuk boleh segera di cetak.. Oven dgn api sedang jgn terlalu panas.. Kira" 25 menit liat pantat kue jgn terlalu coklat tua.. Wrnanya nanti gk cantik
    4. Lalu guling kan kue yg baru keluar oven ke gula halus yg di campur susu td, lalu susun di toples klw sudah dingin baru taburi gula mint ??



    Demikianlah Resep Kue putri salju lembut, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Kue putri salju lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue putri salju lembut diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue putri salju lembut dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-kue-putri-salju-lembut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.