Resep Ayam goreng sambel ijo oleh Ravita Intan Maharani
Berikut ini resep memasak Ayam goreng sambel ijo. Resep Ayam goreng sambel ijo yang dibuat oleh Ravita Intan Maharani bisa disajikan .
Resep Ayam goreng sambel ijo
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ayam
- 1 papan pete (bisa ditambah)
- 1/2 buah jeruk nipis
- 2 buah tomat hijau
- 1 batang sereh
- 1 lembar daun jeruk
- secukupnya garam, gula & kaldu ayam bubuk
- >> bumbu halus
- 4 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 7-8 buah cabai hijau
- 5 buah cabai rawit (bisa ditambah)
- 2 butir kemiri
- 2 cm jahe
- 2 cm kunyit
- sedikit garam
Langkah
Lumuri ayam dgn jeruk nipis & garam, diamkan 15 menit
Sembari nunggu ayam didiamkan, haluskan bumbu
Goreng ayam hingga matang (saya stengah matang, cz udh ditungguin adek mo buat sarapan)
Tumis bumbu halus hingga wangi, masukkan semua bahan, tambahkan sedikit air, tambahkan gula, garam, & kaldu bubuk, terakhir tes rasa
Siap dinikmati... Baru nyadar ternyata tomatku gk hijau, Haha...
Pake nasi anget... Yummy sekali...
Itulah Resep Ayam goreng sambel ijo, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam goreng sambel ijo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng sambel ijo Dari Ravita Intan Maharani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam goreng sambel ijo Dari Ravita Intan Maharani dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/05/resep-ayam-goreng-sambel-ijo-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.