Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju oleh Satya Bangsa
Berikut ini resep masakan Mie Goreng Kornet Telur Keju. Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju yang ditulis Satya Bangsa bisa jadi 2 porsi.
Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 3 Bungkus Indomie
- 2 Butir Telur
- Keju Cheddar (sesuai selera)
- 1/2 Cup Kornet
- 2 Siung Bawang Merah
- 2 Siung Bawang Putih
- 3 Buah Cabe Rawit
- Kecap Manis
- Lada Bubuk
- Kecap Inggris
- secukupnya Garam
Langkah
-
Rebus Indomie sampai matang kemudian tiriskan
-
Potong bawang merah, bawang putih dan cabe rawit kecil2
-
Tumis potongan bawang merah, bawang putih dan cabe rawit
-
Masukkan telur
-
Masukkan kornet, aduk sampe merata
-
Masukkan indomie yg sudah direbus, tumis sampai matang, jangan lupa masukkan kecap dan sebagainya
-
Setelah matang taburi parutan keju cheddar
Demikianlah Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju Dari Satya Bangsa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Kornet Telur Keju Dari Satya Bangsa dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/05/resep-mie-goreng-kornet-telur-keju-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.