Resep Sempol ayam saos kacang oleh Chaca
Berikut ini adalah resep memasak Sempol ayam saos kacang. Resep Sempol ayam saos kacang yang dibuat oleh Chaca bisa disajikan .
Resep Sempol ayam saos kacang
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr dada ayam
- 500 gr tepung tapioka/kanji
- 350 gr tepung terigu
- 2 butir telur
- 1 bungkus tepung bakso mamasuka (boleh di skip)
- 1 bungkus ladaku
- 5 bungkus roiko
- 1 bungkus kecap bango 1000
- secukupnya garam
- 7 siung bawang putih goreng
- Bahan untuk menggoreng
- 2 butir telur ayam
- 1 bks tepung bumbu serbaguna
- Bahan saos
- 100 gr kacang tanah
- 3 siung bawang putih
- 5 buah cabe rawit
- secukupnya saos tomat
- secukupnya air putih
Langkah
-
Giling semua bahan diatas..
-
Panaskan air dalam panci..
-
Gulung adonan pada tusuk sempol, lalu masukkan ke air mendidih, tunggu hingga mengambang, lalu angkat.. ulang sampai adonan habis..
-
Kocok telur, beri tepung bumbu secukupnya, kocok lagi hingga rata..
-
Goreng sempol yg sudah di rebus hingga setengah matang, setelah itu angkat dan beri adonan telur, goreng hingga kuning kecoklatan..
-
Cara membuat saos: goreng kacang, bawang putih, cabe hingga matang lalu blender. Setelah itu beri saos dan air secukupnya. Kalo suka asin bisa ditambah garam.
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Sempol ayam saos kacang, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sempol ayam saos kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sempol ayam saos kacang Karya Chaca diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sempol ayam saos kacang Karya Chaca dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/05/resep-sempol-ayam-saos-kacang-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.