Resep Jengkol balado

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Jengkol balado
  • Resep Jengkol balado oleh Kori aulia

    Berikut ini resep memasak Jengkol balado. Resep Jengkol balado yang dibuat oleh Kori aulia cukup untuk .



    cara membuat Jengkol balado


    Resep Jengkol balado


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kg jengkol tua
    2. Bumbu halus:
    3. Segenggam cabe merah
    4. 3 siung bawang putih
    5. 5 siung bawang merah
    6. 4 butir kemiri
    7. 1 buah tomat
    8. secukupnya Garam dan gula
    9. Penyedap (bila suka)
    10. Minyak sayur

    Cara Membuat

    1. Bersihkan jengkol dari kuli hitamnya lalu potong sesuai selera
    2. Siapkan wajan, goreng jengkol sampai matang lalu keprek jengkol pakai cobek agar teksturnya lembut
    3. Tumis bumbu yg telah dihaluskan sampai harum,tuang setengah gelas air tunggu sampai bumbu tanak beri garam dan gula, boleh tambah penyedap bila suka.
    4. Masukan jengkol aduk rata tunggu sampai bumbu meresap, cek rasa dan siap di sajikan



    Demikianlah tadi Resep Jengkol balado, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Jengkol balado diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jengkol balado diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Jengkol balado dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/06/resep-jengkol-balado.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.