Resep Lapis kanji terigu chocho oleh Dapur Malfi's
Berikut ini resep Lapis kanji terigu chocho. Resep Lapis kanji terigu chocho yang dishare oleh Dapur Malfi's dapat disajikan 4 porsi.
Resep Lapis kanji terigu chocho
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 2 gelas tepung kanji (gelas belimbing)
- 3 gelas tepung terigu (gelas belimbing)
- 1 bungkus agar2 nutrijel coklat kemasan kecil
- 400 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt vanili
- 15 cm daun pandan
- 1 gelas gula pasir
- sesuai selera pewarna makanan
Langkah
Panaskan loyang pada kukusan dan jangan lupa memberi sdikit minyak pada loyang agar adonan tidak menempel
Rebus santan, garam, vanili dan daun pandan sambil di aduk2 biar santan tidak pecah, dinginkan
Campur tepung kanji, tepung terigu dan gula aduk rata, masukkan santan dan aduk sampai tidak ada yang menggrindil
Bagi adonan jadi 2 bagian sama rata, kemudian 1adonan dikasih pewarna makanan, 1adonan dicampur 1bungkus nutrijel coklat
Masukkan adonan yang sudah dkasih pewarna makanan lalu kukus selama 6menit, kemudian adonan yg sdh dcampur nutrijel coklat tadi slama 6menit, lakukan sampai adonan hbis, untuk terakhr adonan dkukus 25 menit
Tunggu adonan sampai dingin kemudian baru bisa dinikmati. Nb: cara memotong pisaunya aq ksh plastik biar tdk lengket
Demikianlah Resep Lapis kanji terigu chocho, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lapis kanji terigu chocho diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lapis kanji terigu chocho Karya Dapur Malfi's diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lapis kanji terigu chocho Karya Dapur Malfi's dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/06/resep-lapis-kanji-terigu-chocho-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.