Resep Sayur asem oleh Nariza Ayunda
Berikut ini adalah resep masakan Sayur asem. Resep Sayur asem yang dishare oleh Nariza Ayunda bisa disajikan .
Resep Sayur asem
Porsi:
Bahan-bahan
- I ikat daun ketela
- Kecambah kedelai
- Timun kecil2
- Asem jawa
- 2 bawang merah
- 1 bawang putih
- Lengkuas
- Daun salam
- Air
- Garam
- Gula
Cara Membuat
- Potongi daun ketela dan timun, lalu cuci bersih. Bersihkan kecambah dan cuci
- Iris bawang merah bawang putih, cuci lengkuas dan daun salam
- Panaskan air di panci, kemudian masukkan bawang merah bawang putih, jika sudah mendidih masukkan lengkuas dan daun salam
- Ambil sedikit air rebusan taruh dlm wadah dan masukkan asem jawa, kemudian masukkan air rendaman asem jawa ke dalam panci lagi sambil disaring ya
- Tambahkan garam dan gula, tunggu sampai mendidih kemudian masukkan daun ketela dan biarkan sampai matang.
- Sajikan dengan ikan pindang dan tempe, ditambahkan sambal tomat makin nikmat ya bunda ??
Itulah Resep Sayur asem, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur asem diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur asem diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur asem dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/06/resep-sayur-asem.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.