Resep Sayur semur

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur semur
  • Resep Sayur semur oleh Rodaffaz

    Inilah resep Sayur semur. Resep Sayur semur yang ditulis Rodaffaz bisa disajikan .



    resep masakan Sayur semur


    Resep Sayur semur


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 plastik sayur sop ( kol,wortel,buncis,kentang,prei dan seledri
    2. 150 gr daging sapi/baso
    3. 2 buah tahu putih potong persegi,goreng berkulit
    4. 1/2 papan bihun jagung/sohun seduh air panas
    5. Bumbu
    6. 4 siung bawang putih
    7. 5 siung bawang merah
    8. Pala,lada,garam gula
    9. Kecap manis
    10. 1/2 buah tomat merah(ops)
    11. Kaldu sapi

    Cara Membuat

    1. Rebus daging sampai lunak,potong sesuai selera,rebus kembali dg air kurleb 2 liter air dlm panci.
    2. Goreng bawang merah dan bawang putih sampai agak kering(biarkan utuh/ kl besar potong jadi 2)
    3. Uleg duo bawang.
    4. Setelah air mendidih masukkan sayuran menurut tingkat kematangan.
    5. Masukkan bumbu,tahu,kecap manis,kaldu bubuk,tomat belah,pala,lada,gula,garam.
    6. Tes rasa masukkan sohun/bihun jagung.
    7. Siap di hidangkan,taburi bawang goreng.



    Itulah tadi Resep Sayur semur, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sayur semur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur semur diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sayur semur dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/06/resep-sayur-semur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.