Resep Bolu Panggang Ekonomis

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Panggang Ekonomis
  • Resep Bolu Panggang Ekonomis oleh Devi Linda

    Inilah resep memasak Bolu Panggang Ekonomis. Resep Bolu Panggang Ekonomis yang ditulis Devi Linda bisajadi 20 potong.



    gambar untuk resep makanan Bolu Panggang Ekonomis


    Resep Bolu Panggang Ekonomis


    Porsi: 20 potong

    Bahan-bahan

    1. 200 gram tepung terigu
    2. 225 gram gula pasir
    3. 4 butir telur
    4. 100 gram margarin dilelehkan
    5. 1 sdm TBM
    6. 70 ml santan instan
    7. 1 sdt coklat pasta

    Cara Membuat

    1. Siapkan bahan-bahan
    2. Mikser telur, gula dan TBM dengan kecepatan tinggi selama minimal 10 menit
    3. Turunkan kecepatan mikser, masukkan tepung secara bertahap setelah itu masukkan santan instan (tdk disarankan menggunakan santan biasa krn dpt menyebabkan bolu bantet)
    4. Matikan mikser dan masukkan margarin cair, gunakan teknik aduk balik dengan menggunakan spatula
    5. Panaskan oven dengan suhu 175° C, lapisi cetakan dgn margarin dan tepung agar tidak lengket
    6. Tuang adonan ke cetakan, sisakan sedikit beri coklat pasta, tuang ke cetakan dan buat motif dengan menggunakan garpu
    7. Panggang sekitar 45 menit, sesuaikan masing-masing oven, lakukan tes tusuk
    8. Fresh from the oven



    Demikianlah tadi Resep Bolu Panggang Ekonomis, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bolu Panggang Ekonomis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Panggang Ekonomis diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Bolu Panggang Ekonomis dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/07/resep-bolu-panggang-ekonomis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.