Resep Kebab Daging rempah saus seledri Kiriman dari Yesi Intasari

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kebab Daging rempah saus seledri Kiriman dari Yesi Intasari
  • Resep Kebab Daging rempah saus seledri oleh Yesi Intasari

    Dibawah ini adalah cara memasak Kebab Daging rempah saus seledri. Resep Kebab Daging rempah saus seledri yang dibuat oleh Yesi Intasari dapat disajikan 4 porsi.



    gambar untuk cara membuat Kebab Daging rempah saus seledri


    Resep Kebab Daging rempah saus seledri


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan kebab daging
    2. 200 gram daging cincang (kurang lebih, lupa berapa gram)
    3. 1 butir telur
    4. 2 buah bawang putih
    5. 5 sdm tepung panir
    6. 1 sdm cabe bubuk
    7. 2 batang daun bawang
    8. 1/2 sdt garam
    9. 1 sdt lada bubuk
    10. 1/2 sdt jinten bubuk
    11. 1 sdt minyak wijen
    12. Bahan saus :
    13. 5 batang daun seledri
    14. 1 buah kentang besar
    15. 1/2 buah bawang bombay besar
    16. 3 buah tomat merah besar
    17. 1 sdm mentega
    18. secukupnya minyak goreng
    19. secukupnya air
    20. bumbu halus :
    21. 3 buah bawang putih
    22. 1 ruas jahe
    23. 1/2 ruas kunyit
    24. 1 sdt ketumbar bubuk
    25. 1/2 sdt pala bubuk
    26. 1/2 sdt jinten bubuk
    27. 1 sdt lada bubuk
    28. 1 sdt garam

    Langkah

    1. buat pasta tomat dengan cara potong-potong tomat dan haluskan dengan blender atau bisa menggunakan pasta tomat kalengan yang sudah jadi

    2. siapkan semua bahan, cincang bawang putih, bawang bombay, kemudian cincang atau haluskan kunyit dan jahe

    3. kemudian cincang daun seledri dan daun bawang serta potong-potong kentang berbentuk kotak

    4. goreng kentang sebentar saja dengan minyak panas, kemudian angkat dan tiriskan

    5. siapkan bahan kebab, masukan daging cincang ke dalam mangkuk tambahkan telur, daun bawang yang sudah di iris, tepung panir, bawang putih yang sudah di cincang halus

    6. aduk rata adonan, kemudian tambahkan garam, lada, cabe bubuk, jinten bubuk dan minyak wijen, aduk kembali sampai rata

    7. ambil adonan kurang lebih 1 atau 2 sendok makan kemudian bulatkan adonan menggunakan tangan bentuk adonan menjadi lonjong seperti di foto atau sesuai selera

    8. panaskan mentega di wajan menggunakan api sedang

    9. panggang kebab di dalam wajan, sampai salah satu sisi berubah warna kemudian balikan satu persatu




    Itulah tadi Resep Kebab Daging rempah saus seledri, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kebab Daging rempah saus seledri diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kebab Daging rempah saus seledri Kiriman dari Yesi Intasari diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kebab Daging rempah saus seledri Kiriman dari Yesi Intasari dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/07/resep-kebab-daging-rempah-saus-seledri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.