Resep Mie kuah tom yum bakso seafood

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie kuah tom yum bakso seafood
  • Resep Mie kuah tom yum bakso seafood oleh Fifi - Pawon Radja

    Inilah resep Mie kuah tom yum bakso seafood. Resep Mie kuah tom yum bakso seafood yang ditulis Fifi - Pawon Radja dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Mie kuah tom yum bakso seafood


    Resep Mie kuah tom yum bakso seafood


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus mie urai, pilih yang bentuk mie nya bulat
    2. 700 ml kaldu udang
    3. 1 bks pasta tom yum instan, saya pakai merk bamboe
    4. 1 batang sereh memarkan
    5. 2 buah daun jeruk. Sobek sobek
    6. 100 gram udang segar kupas, sisakan ekornya
    7. Secukupnya Aneka bakso seafood sesuai selera
    8. 3 sdm saus sambal
    9. 3 sdm saus tomat
    10. Secukupnya gula garam dan merica

    Cara Membuat

    1. Didihkan kaldu udang, lalu masukan pasta tomyum, daun jeruk, dam sereh. Masak hingga bau harumnya keluar. Tambahkan saus tomat, saus sambal. Aduk rata, bumbui dengan garam gula merica. Lalu koreksi rasa
    2. Jika rasanya sudah pas. Masukan udang, masak sekitar 3 menit. Lalu matikan api.
    3. Di panci terpisah, rebus mie telor sampai matang. Tiriskan.
    4. Bakso seafood bisa direbus atau digoreng dulu. Saya lebih suka si goreng.
    5. Tata di mangkuk mie yang sudah direbus tadi. Tambahkan bakso seafood. Lalu siram dengan kuah tomyum dan beserta udangnya.



    Itulah tadi Resep Mie kuah tom yum bakso seafood, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Mie kuah tom yum bakso seafood diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie kuah tom yum bakso seafood diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie kuah tom yum bakso seafood dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/07/resep-mie-kuah-tom-yum-bakso-seafood.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.