Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis oleh Happy Wifey
Inilah resep memasak Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis. Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis yang dishare oleh Happy Wifey bisa menjadi -+ 3 porsi.
Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis
Porsi: -+ 3 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 ons ikan asin kecil2 putih
- 5 centong nasi putih dingin
- 1 butir telor (selera)
- 3 bawang putih cincang halus
- 1 batang daun bawang potong tipis-tipis
- 4 cabe besar merah potong tipis-tipis
- 1 bungkus ladaku
- 3 cabe rawit potong tipis-tipis
- 1 sdt saos raja rasa
- 1 sdt saos inggris
- 1/2 bungkus masako ayam
- Sedikit garam
Cara Membuat
- Goreng ikan asin sampai kemerahan (tiriskan)
- Sisain sedikit minyak bekas goreng ikan asin tadi sekitar 1 sdm
- Goreng acak telor (sampai telornya mateng teng ya) trus masukin bawang putih, daun bawang, cabe cabean. Tumis sampai harum
- Masukin masako, sedikit garam. Campur seng oseng oseng
- Masukin nasi putih dingin, campur rata trus disusul masukin teri goreng tadi campur rata. Masukin saos raja rasa + kecap inggris + ladaku. Campur sampe rata
- Koreksi rasa annddd YUMMIEEE nasgor ikan asin siap disajikan buat keluarga tercyintaaa ??
Demikianlah tadi Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi goreng ikan asin tanpa kecap manis dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/08/resep-nasi-goreng-ikan-asin-tanpa-kecap.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.