Resep Suki kuah kaldu oleh Andhini Permatasari Murdianto
Berikut ini adalah resep cara membuat Suki kuah kaldu. Resep Suki kuah kaldu yang ditulis Andhini Permatasari Murdianto cukup untuk .
Resep Suki kuah kaldu
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg udang kupas
- 1/2 kg daging sapi
- 3 lembar daun salam, daun jeruk, batang sereh
- 1 sdm minyak wijen
- secukupnya garam
- 1 bgks crab stick
- 1 bgks salmon ball
- 1 bgks all suki variant frozen food
- 1 sdt wijen sangrai
- 1 bh sawi putih
- 5 bh pakcoy
- 2 ons cabe rawit di potong
- 1 botol saus suki merk finna
- 15 bh bawang putih cincang goreng
Langkah
-
Presto daging selama 1/2 jam masukan daun salam, sereh.
-
Setelah daging empuk iris tipis kemudian masak kembali bersama udang tambahkan daun jeruk, minyak wijen, garam
-
Tambahkan maggi kaldu blok (bisa di skip)
-
Koreksi rasa kuah jika sudah enak masukan bahan isian bakso, salmon ball, crabstick frozenfood, sawi putih dan pakcoy
-
Siap dihidangkan jangan lupa tambahkan bawang putih cincang+ irisan cabai + saus suki merk finna yg sudah ditaburi wijen sangrai
-
Selamat mencoba.. rasanya ga kalah sm di resto suki ??
Demikianlah Resep Suki kuah kaldu, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Suki kuah kaldu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Suki kuah kaldu Oleh Andhini Permatasari Murdianto diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Suki kuah kaldu Oleh Andhini Permatasari Murdianto dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/08/resep-suki-kuah-kaldu-oleh-andhini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.