Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres
  • Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres oleh Estrin

    Berikut ini resep masakan Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres. Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres yang dishare oleh Estrin bisa disajikan .



    resep lengkap untuk Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres


    Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 potong tahu coklat
    2. secukupnya selada (adanya dikulkas ini, maapkeun ??)
    3. 1 bungkus tepung bumbu (me: kobe)
    4. 1 sdm tepung beras
    5. 1 sdm tepung terigu
    6. secukupnya garam
    7. 1 butir telur
    8. secukupnya air
    9. Bumbu Halus :
    10. 1 siung bawang putih
    11. 2 siung bawang merah
    12. 5 cabe rawit
    13. secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Rendam tahu dgn air panas, lalu cuci bersih, tiriskan
    2. Iris2 selada, campur dengan bumbu halus
    3. Tumis selada sampai matang
    4. Isi tahu dengan isian selada
    5. Ambil wadah bersih, campurkan telur, tepung dgn garam dan sedikit air sampai keenceran dirasa cukup
    6. Lalu celupkan tahu pada tepung
    7. Goreng tahu hingga kuning keemasan, tiriskan
    8. Taraaaaaa tahu siap disantap



    Itulah Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tahu isi sayur pedes kriuk kriuk kres dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/08/resep-tahu-isi-sayur-pedes-kriuk-kriuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.