Resep Bolu tape oleh Ittoks_gallery
Dibawah ini adalah resep masakan Bolu tape. Resep Bolu tape yang dishare oleh Ittoks_gallery dapat disajikan .
Resep Bolu tape
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 butir telur
- 200 gr tepung terigu serbaguna
- 150 gr gula pasir
- 150 gr tape + 50 ml susu Cair/ santan (blender)
- 50 gr Margarine (lelehkan) jng sampai mendidih
- 1/2 sdm TBM
- 1/2 sdt Pewarna Kuning Telur (blh skip)
Langkah
-
Panaskan oven dan Olesi loyang dengan margarine dan alasi dengan kertas roti.
-
Dalam wadah campur gula dan telur kocok tercampur tambahkan TBM kocok hingga soft peak.
-
Masukkan terigu selingi dengan menambahkan pewarna kuning telur dan tape yang sudah dihaluskan bersama susu cair tadi sambil dikocok dengan kec. Rendah.
-
Masukkan margarine cair sedikit demi sedikit sambil aduk balik menggunakan spatula.
-
Tuang dalam loyang lalu panggang dalam oven suhu 170'C hingga matang (sesuaikan dengan oven masing masing) kalo disini aku pakai otang jadi aku taruh loyang berisi air pada dasar oven biar panasnya merata,tes tusuk lidi bila masih ada adonan yang lengket pada lidi berarti belum matang.??? Happy baking moms
Demikianlah tadi Resep Bolu tape, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu tape diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu tape - Ittoks_gallery diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu tape - Ittoks_gallery dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-bolu-tape-ittoksgallery.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.