Resep Choco ball mudah oleh Savitri Humaira
Berikut ini adalah cara memasak Choco ball mudah. Resep Choco ball mudah yang ditulis Savitri Humaira bisa menjadi .
Resep Choco ball mudah
Porsi:
Bahan-bahan
- 225 gr / 250 gr biskuit marie regal
- 5 sct skm coklat
- 1/2 sdt vanili (agar harum. Jika punya rum pake rum aja)
- 3 sdm coklat bubuk windmolen / van houten
- 2 sdm mentega
- Topping:
- secukupnya coklat batangan (di tim /di lelehkan)
- secukupnya mesis
Cara Membuat
- Hancurkan / haluskan biskuit marie (saya pakai blander)
- Tuang biskuit yg sudah halus di wadah agak besar
- Masukkan mentega, coklat bubuk, vanili, dan skm. Aduk hingga kalis
- Jika sudah kalis, bentuk bulat bulat adonan sesuai selera.
- Tim atau lelehkan coklat batangan.
- Masukkan bola bola coklat yg sudah terbentuk ke coklat leleh, lalu masukan ke piring mesis.
- Dinginkan di kulkas +-30 menit. Lalu sajikan. Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Choco ball mudah, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Choco ball mudah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco ball mudah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco ball mudah dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-choco-ball-mudah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.