Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month) oleh Hana Pertiwi
Berikut ini cara membuat Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month). Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month) yang ditulis Hana Pertiwi cukup untuk 1 porsi.
Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month)
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- segenggam pasta
- 1/2 siung bawang bombay, cincang halus
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 2 sdt saus tiram
- 2 sdt kecap manis
- 2 sdm saus tomat
- 1 sdt tepung maizena, larutkan dlm air
- secukupnya bawang daun, iris tipis
- secukupnya gula, garam, kaldu ayam non MSG
- 100 gram ikan tuna, blender
Langkah
-
Rebus pasta sampai matang/ aldente.
-
Tumis bawang putih dan bombay sampai harum.
-
Masukkan ikan tuna yang sudah di blender. Masak sampai berubah warna.
-
Tambahkan saus tiram, kecap manis, saus tomat, gula, garam dan kaldu sampai rasanya pas.
-
Masukkan larutan maizena, masak sampai matang
-
Masukkan bawang daun dan pasta.
-
Pasta siap disajikan.
Itulah tadi Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month), Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month) - Hana Pertiwi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pasta Pene saus tuna asam manis (MP-ASI 18 month) - Hana Pertiwi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-pasta-pene-saus-tuna-asam-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.