Resep Pistuban oleh Rachma Eko Setioningsih
Inilah resep memasak Pistuban. Resep Pistuban yang dibuat oleh Rachma Eko Setioningsih bisa menjadi .
Resep Pistuban
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 sisir pisang raja nangka yg sdh matang potong dadu
- 1 bgks Roti tawar potong dadu
- 1 bgks Santan
- 1 butir telur kocok
- sesuai selera Gula pasir
- sedikit Garam
- 1 sachet Ekstrak vanili
- Daun pandan potong2 utk alas alumunium foil
Langkah
Campur semua bahan, koreksi rasa, garam untuk menyeimbangkan rasa manis, kemudian tata daun pandan di dasar cup alumunium foil tuang adonan, kukus 20 menit, keluarkan dan siap di santap. Mudahkan??
Demikianlah tadi Resep Pistuban, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pistuban diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pistuban Oleh Rachma Eko Setioningsih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pistuban Oleh Rachma Eko Setioningsih dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-pistuban-oleh-rachma-eko.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.