Resep Pizza brownies

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza brownies
  • Resep Pizza brownies oleh Mama Pradewi Mustika

    Berikut ini adalah resep masakan Pizza brownies. Resep Pizza brownies yang dishare oleh Mama Pradewi Mustika dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Pizza brownies


    Resep Pizza brownies


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan A :
    2. 2 butir telur
    3. 80 gr gula pasir
    4. 1 sdt sp
    5. Bahan B :
    6. 50 gr tepung terigu
    7. 20 gr coklat bubuk
    8. 1/2 sdt baking powder
    9. (Bahan B dicampur dan diayak)
    10. Bahan C :
    11. 70 gr mentega
    12. 40 gr DCC
    13. (Diairkan bersama)
    14. Bahan D :
    15. Butter cream
    16. Selai
    17. (Bebas mau pakai ato enggak ya...)

    Cara Membuat

    1. Mixer bahan A hingga mengembang & kental.
    2. Masukkan bahan B aduk rata.
    3. Masukkan bahan C campur rata dengan cara aduk balik.
    4. Masukkan adonan ke dalam loyang.
    5. Kukus 20-30 menit. Atau sampai matang dengan tes tusuk.
    6. Jika sudah matang. Angkat balik. Diamkan sampai dingin.
    7. Kalau aku browniesnya dibelah dua jadi dua lapisan. Isian tengah aku olesi butter cream dan selai blueberry.
    8. Olesi lagi atasnya dengan buter cream. Potong bagi 8. Lalu diberi topping (sesuai selera).
    9. Sesudah diberi topping rapatkan kembali potongan pizzbrownya.
    10. Selamat Mencoba. Semoga Berhasil.



    Itulah tadi Resep Pizza brownies, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pizza brownies diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza brownies diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pizza brownies dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-pizza-brownies_27.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.