Resep Teh Jahe Lemon Madu oleh Mufidatur Rahmah (fifid)
Inilah resep masakan Teh Jahe Lemon Madu. Resep Teh Jahe Lemon Madu yang dibuat oleh Mufidatur Rahmah (fifid) cukup untuk .
Resep Teh Jahe Lemon Madu
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 ruas jari jahe, parut
- 3 sdm madu
- 4 sdm gula aren
- 3 sdm air perasan lemon
- 700 ml air
Cara Membuat
- Rebus parutan jahe dengan air dan gula aren hingga mendidih, saring
- Setelah disaring, tambahkan madu, dan perasan lemon
- Aduk rata, sajikan selagi hangat
- Sajikan dengan roti panggang kayak diriku juga bolehh.. ^^ bikinnya tinggal oles roti dengan margarin, tabur gula, tangkup dengan roti olesan margarin lagi, panggang deh pakai teflon. Gampil kan.. :D
Itulah Resep Teh Jahe Lemon Madu, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Teh Jahe Lemon Madu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Teh Jahe Lemon Madu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Teh Jahe Lemon Madu dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-teh-jahe-lemon-madu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.