Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak oleh Dapoer Aisyah
Berikut ini resep memasak Tempe Oreg Peraktis dan Enak. Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak yang dibuat oleh Dapoer Aisyah bisa disajikan .
Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 papan Tempe
- Minyak goreng
- Air putih
- Garam
- Gula putih
- Kecap manis
- Merica
- Bumbu iris:
- 3 buah Bawang putih
- 8 buah Bawang merah
- 4 buah Cabe hijau
- 1 ruas jari Jahe
- 1 ruas jari Lengkuas
Langkah
-
Potong tempe sesuai selera, kl saya ta potong dadu. Setelah di potong potong lalu goreng hingga setengah matang, tiriskan.
-
Panaskan wajan, masukkan minyak goreng, kemudian tumis bumbu iris hingga tercium aroma wangi, kemudian masukan air putih, merica, garam, kecap manis dan gula putih. Aduk2 tunggu airnya mendidih.
-
Kemudian masukan tempe yg telah di goreng. Aduk2 sebentar. Oreg tempe siap untuk di nikmati.
Itulah tadi Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak Karya Dapoer Aisyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tempe Oreg Peraktis dan Enak Karya Dapoer Aisyah dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/09/resep-tempe-oreg-peraktis-dan-enak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.