Resep Ayam asam manis pedas ala korea oleh nsweetangel pawon
Dibawah ini adalah cara membuat Ayam asam manis pedas ala korea. Resep Ayam asam manis pedas ala korea yang ditulis nsweetangel pawon bisa jadi .
Resep Ayam asam manis pedas ala korea
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 ekor Ayam, potong-potong sesuai selera
- 3 sendok makan Minyak goreng
- 1/2 buah Bawang bombay, kemudian iris tipis
- 2 siung Bawang putih, memarkan
- 6 sendok makan Saus tomat
- minyak goreng untuk menggoreng
- secukupnya garam gula
- 1 butir putih telur ayam
- 100 gram tepung maizena
- potong dadu paprika merah
- 1 sdm saos tiram
- 1 sdm kecap asin
- saos cabai botolan
- secukupnya merica
Langkah
-
Aduk potongan daging ayam dengan bawang putih, merica dan garam hingga rata.
-
Celupkan dalam putih telur. Balut dengan tepung maizena hingga rata. Goreng dalam minyak panas dan banyak hingga kuning dan kering. Angkat dan tiriskan
-
Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu. Masukkan paprika merah dan hijau, aduk layu
-
Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu. Masukkan paprika merah dan hijau, aduk layu
-
Tambahkan saus tiram, kecap asin, saus cabai, saus tomat dan jus jeruk. Aduk-aduk hingga mendidih
-
Tuangi larutan kanji, aduk hingga kental. Masukkan ayam goreng, aduk rata. Angkat dan sajikan
Itulah tadi Resep Ayam asam manis pedas ala korea, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam asam manis pedas ala korea diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam asam manis pedas ala korea Dari nsweetangel pawon diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam asam manis pedas ala korea Dari nsweetangel pawon dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/10/resep-ayam-asam-manis-pedas-ala-korea.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.