Resep Sayur kari tahu tempe By uwil

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur kari tahu tempe By uwil
  • Resep Sayur kari tahu tempe oleh uwil

    Inilah cara memasak Sayur kari tahu tempe. Resep Sayur kari tahu tempe yang ditulis uwil bisa disajikan 3porsi.



    resep Sayur kari tahu tempe


    Resep Sayur kari tahu tempe


    Porsi: 3porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 buah wortel
    2. 1 buah kentang ukuran besar
    3. 3 batang kacang panjang
    4. 3 buah tahu cokelat
    5. 1 papan tempe
    6. segenggam cabe rawit merah (dibuang tangkai dan dibiarkan utuh)
    7. 1 batang serai
    8. 3 lembar daun salam
    9. seruas lengkoas (di geprek)
    10. bumbu halus :
    11. 1 ruas kunyit
    12. 1 ruas jahe
    13. ketumbar
    14. 5 siung bawang merah
    15. 3 siung bawang putih
    16. 2 buah kemiri
    17. garam, gula, kaldu bubuk, santan kara

    Cara Membuat

    1. Rebus air setengah panci, masukan kentang, wortel,kacang panjang. Serai, lengkoas, daun salam.

    2. Tumis bumbu halus tadi di wajan terpisah agar harum.beri minyak sedikit. Tuang ke dalam panci berisi rebusan sayur.

    3. Aduk rata dan masukan santan kara, kemudian masukan tahu, tempe, cabe, garam, gula dan kaldu bubuk, cek rasa.. aduk aduk hingga matang.. angkat dan sajikan... ????




    Demikianlah tadi Resep Sayur kari tahu tempe, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Sayur kari tahu tempe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur kari tahu tempe By uwil diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sayur kari tahu tempe By uwil dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/10/resep-sayur-kari-tahu-tempe-by-uwil.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.