Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat oleh 0903j
Dibawah ini adalah resep memasak Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat. Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat yang dibuat oleh 0903j bisa disajikan .
Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr tuna fillet (cuci brsih, balur jeruk nipis 15mnt, cuci lg)
- 5 buah tahu kulit (potong sesuai selera)
- 2 buah tomat (iris kasar)
- 1 batang serai (potong 2, geprek)
- 2 ruas jari jahe (geprek)
- 2 daun jeruk (buang tulang daunnya)
- 4 siung bawang merah (iris halus)
- 4 siung bawang putih (geprek, cincang halus)
- segenggam daun kemangi
- secukupnya garam
- secukupnya gula pasir
- secukupnya penyedap (boleh diskip)
- secukupnya air matang
- secukupnya merica
- 2 sdm minyak sayur utk menumis
Langkah
-
Potong ikan tuna fillet sesuai selera. Sisihkan.
-
Tumis bawang merah, bawang putih, jahe, serai dan daun jeruk sampai harum.
-
Masukkan tomat dan ikan tuna. Aduk rata. Beri garam, gula, penyedap dan merica. Aduk rata.
-
Masukkan air matang secukupnya. Aduk rata. Tunggu mendidih.
-
Masukkan daun kemangi. Aduk sebentar saja.
-
Koreksi rasa. Kalau rasa sudah OK, matikan kompor. Sajikan ???? mudahkaannn ??
-
NOTE : Bagi yg doyan makan pedas boleh tambahkan cabe rawit (sesuai selera jumlahnya ya) diiris kasar di step ke 2 atau 3.
Itulah tadi Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat Karya 0903j diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tuna Fillet mix Tahu Kuah Tomat Karya 0903j dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/10/resep-tuna-fillet-mix-tahu-kuah-tomat.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.