Resep Ifumie/Tami capcay oleh Fenny Indrawati (Oyster)
Berikut ini resep memasak Ifumie/Tami capcay. Resep Ifumie/Tami capcay yang ditulis Fenny Indrawati (Oyster) bisa menjadi 3-4 porsi.
Resep Ifumie/Tami capcay
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 3 bji wortel
- 1 ikat sawi ijo
- 1/4 buah kol
- 1 kuntum kembang kol
- 1 bji bawang putih
- 5 bji sosis
- 5 bji baso sapi
- 10 bji udang
- 1 potong dada ayam fillet
- 1 bji telor ayam
- 2 sendok maizena
- 2 gelas air
- sedikit kaldu bubuk
- secukupnya garam
- secukupnya saos tomat delmonte
- sedikit gula
- 1 bks mi telor
Cara Membuat
-
Olah mie nya dahulu, rebus mi telor setengah matang, tiriskan, lalu goreng dgn api kecil, setelah kering tiriskan dan sisihkan, sebungkus bs jdi 3x goreng
-
Mengolah capcay nya
-
Geprek bawang putih, tumis awas gosong
-
Masukan potongan ayam, lalu udang, setelah agak matang masukan telor yg sudah dikocok, setelah matang masukan sosis
-
Setelah semua ditumis matang bru masukan sayuran wortel, sawi, kol, kembang kol
-
Setelah agak layu, masukan air, setelah mendidih masukan kaldu bubuk, garam, gula (sbg pengganti micin), saos tomat
-
Setelah semua pas rasanya kecilkan api, masukan larutan maizena aduk perlahan sampe mengental, tunggu smpe mendidih lalu matikan
-
Masakan siap disajikan, mie yg sdh di goreng di tata di atas piring lalu siram capcaynya pd saat panas dan siap dinikmati
Itulah tadi Resep Ifumie/Tami capcay, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ifumie/Tami capcay diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ifumie/Tami capcay Dari Fenny Indrawati (Oyster) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ifumie/Tami capcay Dari Fenny Indrawati (Oyster) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/11/resep-ifumietami-capcay-dari-fenny.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.