Resep Nasi goreng Hitam cumi oleh Banyuwangi Food Delivery
Berikut ini adalah cara membuat Nasi goreng Hitam cumi. Resep Nasi goreng Hitam cumi yang dishare oleh Banyuwangi Food Delivery bisa disajikan 1 porsi.
Resep Nasi goreng Hitam cumi
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr Nasi
- 1 ekor cumi ambil tinta hitamnya
- 1 sendok makan saus tiram
- 1 sendok teh kecap ikan
- secukupnya garam, merica, gula
- BAHAN TUMIS :
- 1 ekor cumi sedang
- 2 butir telur
- secukupnya sayur hijau
- bakso ikan
- 1 siung bawang putih
Langkah
haluskan bawang putih.
bersihkan cumi, potong sesuai selera, ambil tinta cumi dan rendam dg air jeruk nipis.
siapkan semua bahan.panaskan minyak dan penggorengan. harus benar2 panas sehingga nasi tidak lengket.
masukan semua bahan untuk tumis. tumis hingga harum. masukan nasi, bumbu dan tinta cumi. aduk hingga rata. siap di sajikan. tambah telur mata sapi dan acar timun.
Itulah Resep Nasi goreng Hitam cumi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi goreng Hitam cumi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng Hitam cumi Karya Banyuwangi Food Delivery diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi goreng Hitam cumi Karya Banyuwangi Food Delivery dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/11/resep-nasi-goreng-hitam-cumi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.