Resep Sop iga sapi bumbu padang Kiriman dari Esy Handono

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop iga sapi bumbu padang Kiriman dari Esy Handono
  • Resep Sop iga sapi bumbu padang oleh Esy Handono

    Berikut ini resep memasak Sop iga sapi bumbu padang. Resep Sop iga sapi bumbu padang yang dishare oleh Esy Handono bisa disajikan 4 porsi.



    gambar untuk resep makanan Sop iga sapi bumbu padang


    Resep Sop iga sapi bumbu padang


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 kg iga sapi
    2. secukupnya air untuk merebus daging
    3. 1 batang daun bawang
    4. 2 batang daun sop
    5. 100 gr kentang sckpnya
    6. 100 gr wortel sckpny
    7. kayu manis
    8. bunga pekak
    9. bumbu halus :
    10. 5 siung b.putih
    11. 6 siung b.merah
    12. 1/2 sdm jinten
    13. kemiri
    14. pala
    15. 1 sdm merica
    16. masako

    Langkah

    1. Rebus iga sapi hingga empuk
      Tambahkan kayu manis , pekak dalam rebusan iga
      Haluskan bumbu lalu ketika sdh mendidih dan daging empuk masukan bumbu halus kedalam iga sapi yg sdh direbus tadi tgg sampe mendidih
      Jgn lpa bumbu yg sdh halus ditumis dahulu
      Setelah itu masukan daun bawang daun sop terus wortel kentang tgg hgga mateng lalu siap disajikan.




    Demikianlah tadi Resep Sop iga sapi bumbu padang, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop iga sapi bumbu padang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop iga sapi bumbu padang Kiriman dari Esy Handono diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sop iga sapi bumbu padang Kiriman dari Esy Handono dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/11/resep-sop-iga-sapi-bumbu-padang-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.