Resep Tom yam udang tofu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tom yam udang tofu
  • Resep Tom yam udang tofu oleh Hella Ratna Juwita

    Inilah resep cara membuat Tom yam udang tofu. Resep Tom yam udang tofu yang ditulis Hella Ratna Juwita bisajadi .



    cara membuat Tom yam udang tofu


    Resep Tom yam udang tofu


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 udang, buang kepala. kalo udang gedhe, kulit+kepalanya dibuang
    2. 1 bungkus tofu telur rasa udang
    3. 3 daun jeruk potong kasar
    4. 1 buah jeruk nipis peras, ambil airnya
    5. 1 buah sere dipotong kasar
    6. bumbu halus:
    7. 6 buah cabai keriting
    8. 2 siung bawang merah
    9. 3 siung bawang putih
    10. secukupnya garam
    11. secukupnya air

    Cara Membuat

    1. Tumis bumbu halus, masukkan sere, daun jeruk, dan tambahkan air kira2 300-350 ml
    2. Saat air mendidih masukkan tofu yg sudah dipotong2. Tunggu sampai mendidih. Masukkan udang. Jeruk nipis peras dan garam. Tunggu hingga mendidih lagi dan udang matang. Koreksi rasa. Selamat mencoba



    Itulah Resep Tom yam udang tofu, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tom yam udang tofu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tom yam udang tofu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tom yam udang tofu dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/11/resep-tom-yam-udang-tofu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.