Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional oleh Mashi 'Rumoh Resep' (25)
Inilah resep cara membuat Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional. Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional yang ditulis Mashi 'Rumoh Resep' (25) cukup untuk 2 porsi.
Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 330 gr udang besar, kupas kulit, bersihkan kotoran dipunggungnya, sisakan kepala, sucikan
- 7 sdm tepung Sajiku serbaguna
- 5 sdm air perasan jeruk nipis
- 1 butir telur kocok lepas
- 1 sdt ketumbar bubuk
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt merica
- 3 cup minyak goreng untuk deep fry
- Bumbu Halus:
- 2 siung bawang putih
- 2 biji kemiri
Cara Membuat
-
Campurkan udang dengan air jeruk nipis, garam, merica, ketumbar bubuk dan bumbu halus. Marinated selama 30 menit dalam kulkas agar bumbu meresap dan kesegaran udang tetap terjaga.
-
Setelah 30 menit, masukkan udang satu per satu ke dalam telur kemudian balurkan ke tepung Sajiku sambil ditekan-tekan.
-
Goreng dalam minyak dengan api sedang sampai berwarna emas kecoklatan.
-
Bisa juga langsung digoreng setelah dimarinated selama 30 menit seperti resep originalnya dari mba Arthesa. Lebih terasa bumbunya.
-
Selamat mencoba!
Demikianlah tadi Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional - Mashi 'Rumoh Resep' (25) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Goreng Tepung Bumbu Tradisional - Mashi 'Rumoh Resep' (25) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/11/resep-udang-goreng-tepung-bumbu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.