Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi - Riva zulfa ??

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi - Riva zulfa ??
  • Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi oleh Riva zulfa ??

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi. Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi yang dishare oleh Riva zulfa ?? bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi


    Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kepala ikan
    2. 3 buah bawang putih/iris
    3. 1 buah bawang daun/iris
    4. 1 ruas kunyit uk besar/iris
    5. 1 ruas lengkuas uk kecil/iris
    6. 1 ruas jahe uk kecil/iris
    7. 1 buah cabai besar/iris
    8. 10 buah cabai rawit
    9. 2 batang serai/geprek
    10. 3 helai daun jeruk/remas
    11. 7 buah belimbing wuluh/iris serong
    12. 2 gelas air bisa lebih/ssuai selera
    13. Perasa :
    14. Garam
    15. Penyedap bisa apa aja

    Cara Membuat

    1. Rebus kepala ikan selama 1/2 jam

    2. Tumis bawang putih dan daun bawangnya sampai harum masukkan bahan yang lain kecuali cabai rawit dan belimbingnya

    3. Tambahkan air tunggu mendidih masukkan kepala ikanya dan masukkan belimbing juga cabai rawitnya

    4. Tambahkan bumbu perasany cicipi biarkan air sedikit berkurang.. Sajikan ??




    Itulah Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi - Riva zulfa ?? diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Koyong/asam kepala ikan khas banyuwangi - Riva zulfa ?? dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/12/resep-koyongasam-kepala-ikan-khas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.