Resep Nastar oleh mitmit
Dibawah ini adalah resep cara membuat Nastar. Resep Nastar yang dibuat oleh mitmit bisa disajikan .
Resep Nastar
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram tepung kunci
- 1 sachet blueband 250 gram
- 50 gram butter wisman
- 40 gram gula halus (diayak dulu agar tidak menggumpal)
- 2 sachet susu bubuk dancow full cream
- 100 gram tepung maizena
- 2 butir kuning telur
- 1 sachet vanili
- Untuk isian: selai nanas yang sudah dimasukkan ke kulkas
- Untuk polesan: 1 kuning telur + madu secukupnya
Langkah
-
Campur blueband, butter, dan gula halus menggunakan spatula kayu atau plastik. Jangan menggunakan tangan agar butter dan margarin tidak menjadi lembek.
-
Tambahkan vanili, susu bubuk, terigu, tepung maizena, dan kuning telur. Aduk kembali sampai rata.
-
Bentuk adonan bulat-bulat (ukuran sesuai selera) lalu isi dengan selai nanas yang baru dikeluarkan dari kulkas. Selai dapat dibentuk bulat terlebih dahulu lalu dimasukkan kulkas sebelum pembuatan nastar.
-
Olesi permukaan kue dengan bahan polesan. Panggang di oven. Saya pakai oven kirin dengan api atas dan api bawah pada suhu 150 derajat selama 20 menit.
-
Keluarkan kue dari oven. Cek apakah bagian tengah kue sudah matang.
Demikianlah tadi Resep Nastar, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Nastar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nastar Kiriman dari mitmit diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nastar Kiriman dari mitmit dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/12/resep-nastar-kiriman-dari-mitmit.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.