Resep Rice ball and egg roll Bahrie oleh iin bahri
Dibawah ini adalah cara memasak Rice ball and egg roll Bahrie. Resep Rice ball and egg roll Bahrie yang dibuat oleh iin bahri bisa disajikan 2 porsi.
Resep Rice ball and egg roll Bahrie
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- Bahan nasi :
- secukupnya Nasi
- 100 gr ayam cincang
- 10 gr butter/mentega/minyak
- 1/2 sdt saus teriyaki
- 1/2 sdt kaldu jamur
- 2 siung bawang putih
- 1 sdm minyak wijen
- Nori secukupnya hancurkan
- Bahan telur :
- 4 butir telur
- secukupnya Daun bawang
- 1 buah sosis goreng
- 1/2 sdt kaldu jamur
Cara Membuat
- Masukkan butter, bawang putih tumis sebentar. Masukkan ayam, masak sampai berubah warna kasih saus teriyaki dan kaldu jamur. Masak sampai matang jangan lama-lama angkat.
- Campur nasi dengan minyak wijen, ayam yg sudah si tumis, dan nori aduk jadi satu, bikin bola2 sisihkan.
- Campur semua bahan telur, goreng sedikit dikit, dan gulung kalo udah sedikit, telurnya masukkan sosis gulung sampai semua telur habis.
- Nb: kalo ada sayuran bisa ditambah di dalam nasi.
- Nori nya bisa di masukkin dalam nasi atau jadi balutan di luar nasi. Jadi setelah jadi bola2 nasi, nasinyabdi gulingin ke nori yang udah di hancurkan atau di potong kecil2. Rasanya lebih ada kriuk2nya??
Demikianlah tadi Resep Rice ball and egg roll Bahrie, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Rice ball and egg roll Bahrie diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rice ball and egg roll Bahrie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rice ball and egg roll Bahrie dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/12/resep-rice-ball-and-egg-roll-bahrie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.