Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork | oleh TheXueDiaries
Inilah resep masakan Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork |. Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork | yang dishare oleh TheXueDiaries dapat disajikan .
Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork |
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr daging babi bagian bahu (atau bisa diganti ayam juga)
- Bahan Bumbu :
- 3 sdm bumbu charsiu beli jadi merk Lee Kum Kee
- 1 sdt angkak, tumbuk halus jadi serbuk
- 2 siung bawang putih, haluskan
- 1 sdm minyak wijen
- 1 sdt bumbu ngohiong
- 2 cm jahe, parut
- 2 sdm madu
- Secukupnya garam, gula (boleh skip)
- 1 sdt cooking wine (boleh skip)
Langkah
Bilas daging dengan air hingga bersih. Tusuk2 dengan garpu. Sisihkan.
Campurkan semua bahan bumbu. Aduk2 sampai rata. Masukkan daging, baluri daging dengan bumbu semuanya sampai rata. Masukkan kedalam kulkas selama minimal 3 jam, saya sukanya sampai semalaman.
Keluarkan dari kulkas, panggang di oven suhu 190 derajat celsius sekitar 40 menit. Setelah matang, jus nya banyak yg keluar.
Panggang lagi dagingnya diatas teflon sampai agak mengering. Sambil dipanggang sambil dioleskan sisa bumbu marinasi dan sisa jus di panggangan. Bolak balik sambil dioles sampai kering agak hitam kecoklatan.
Potong2 tipis2 lalu sajikan deh.
Demikianlah tadi Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork |, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork | diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork | Karya TheXueDiaries diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Charsiu | Chasio Babi | Chinese BBQ Pork | Karya TheXueDiaries dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/01/resep-charsiu-chasio-babi-chinese-bbq.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.