Resep Cupcake pisang keju Karya Eva Susanti Botutihe

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cupcake pisang keju Karya Eva Susanti Botutihe
  • Resep Cupcake pisang keju oleh Eva Susanti Botutihe

    Dibawah ini adalah cara memasak Cupcake pisang keju. Resep Cupcake pisang keju yang ditulis Eva Susanti Botutihe bisa jadi .



    cara membuat Cupcake pisang keju


    Resep Cupcake pisang keju


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr gula pasir
    2. 4 btr telur
    3. 250 gr terigu
    4. 6 pisang raja yg benar2 masak
    5. 200 gr margarin
    6. 1 sashet susu bubukdancow (2 sdm munjung)
    7. 70 gr keju ceddar parut
    8. 1 sdt sp
    9. 1/2 sdt tbm
    10. 1/2 sdt baking powder

    Cara Membuat

    1. Micer gula+telur+sp+tbm+baking powder dengan kecepatan tingga selama kirakira 20 menit

    2. Cairkan margarin

    3. Lumatkan pisang

    4. Dengan mixer kecepatan rendah masukkan tepung sedikit demi sedikit..lalu susu...lalu pisang...lalu margarin..hingga tercampur rata..matikan mixer

    5. Masukkan setengah bagian keju...aduk dgn spatula

    6. Masukkan kedalam cetakan cupcake yg udah dialas papercup hingga 3/4 bagian..taburi dengan keju parut

    7. Panaskan oven pada suhu 170°selama 10 menit lalu panggang kue selama 20 menit atau tergantung oven masing masing

    8. Keluarkan kue dari oven..jika kue sudah berwarna kecoklatan




    Demikianlah Resep Cupcake pisang keju, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cupcake pisang keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cupcake pisang keju Karya Eva Susanti Botutihe diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cupcake pisang keju Karya Eva Susanti Botutihe dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/02/resep-cupcake-pisang-keju-karya-eva.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.